Penjelasan Perbedaan Dimensi dan Satuan dalam Fisika


Pada halaman ini akan dibahas mengenai Penjelasan Perbedaan Dimensi dan Satuan dalam Fisika. Semua informasi ini kami rangkum dari berbagai sumber. Semoga memberikan faedah bagi kita semua.
Dimensi dan satuan dalam Fisika seperti terlihat sama padahal merupakan suatu yang berdeda. Secara definisi

Dimensi adalah penyusun suatu besaran
Satuan adalah pembanding hasil pengukuran

Misalnya penyusun besaran Energi adalah massa, panjang, dan waktu dinyatakan dengan dimensi  jadi ketika sebuah persamaan memiliki dimensi seperti itu, maka pasti persamaan itu adalah besaran energi, apakah itu energi kinetik, energi potensial, energi kinetik, ataupun energi potensial pegas.

Satuan untuk energi bisa dinyatakan dalam Joule, watt detik, Kilo watt hour tergantung pada satuan penghitungan ketika besaran yang akan dihitung diukur.

Satuan Panjang bisa dinyatakan dalam mm, cm, m, atau kilometer tapi penyusun besaran panjang adalah L saja.

Dimensi berfungsi untuk memperkirakan sebuah persamaan, bisa juga dipakai untuk memperkirakan kebenaran sebuah persamaan.


Dalam:

Share:


Anda Juga Bisa Baca

Tidak ada komentar:

Posting Komentar