Pada halaman ini akan dibahas mengenai
Metode Estimasi Parameter. Semua informasi ini kami rangkum dari berbagai sumber. Semoga memberikan faedah bagi kita semua.
Parameter populasi biasanya tidak diketahui, oleh karena itu untuk mengetahuinya dilakukan estimasi (pendugaan) terhadap parameter tersebut melalui data sampel. Berikut ini adalah beberapa metode estimasi parameter yang sering digunakan.
Metode Momen
Metode momen adalah metode yang tertua yang digunakan dalam mengestimasi parameter. Ide dasar dari metode ini adalah mendapatkan estimasi parameter populasi dengan menyamakan antara momen-momen populasi (teoritis) dengan momen-momen sampel. Teori metode momen bisa dibaca di halaman "
Estimasi Parameter dengan Metode Momen"
Metode Least Square (Kuadrat Terkecil)
Metode
least square merupakan metode yang mengestimasi parameter dengan cara meminimalkan jumlah kuadrat
error-nya.
Metode Maximum Likelihood Estimator (MLE)
Metode MLE adalah metode yang paling sering digunakan dalam mengestimasi parameter. Pada intinya metode ini adalah mendapatkan estimasi parameter dengan cara memaksimumkan fungsi
likelihood L. Fungsi
likelihood adalah fungsi probabilitas bersama dari
x1,
x2, ... ,
xn,
θ1,
θ2, ... ,
θn dimana diangggap sebagai fungsi dalam parameter
θ.
Metode Bayes
Metode estimasi bayes adalah metode untuk mendapatkan estimasi parameter dengan mendapatkan informasi dari sampel dan populasi.
Dalam:
statistika
Share:
Anda Juga Bisa Baca
Tidak ada komentar:
Posting Komentar